Rakyat News, Otomotif – Honda Mobilio akan menyediakan kejutan di Tahun 2020 pada pelaksanaan GIIAS 2020 nanti.
Sepanjang tahun lalu aja, Honda terbilang pasrah karena tidak punya senjata andalan baru untuk mendongkrak pasar. Untung aja Brio penjualannya melesat dan jadi penyelamat Honda.
Salah satu model-model Honda yang mulai kedodoran selain Honda BR-V adalah Honda Mobilio, yang sempat popular sebagai mobil keluarga kelas bawah.
Terus, gimana nasib Honda Mobilio kedepan, Honda? Apakah mau dipasrahkan aja atau emang sebenernya Honda sudah punya strategi khusus?
1 of 2 Next
View Comments (0)