“Tidak kalah penting dan paling ditunggu yakni pembangunan lapangan sepak bola bertaraf internasional di setiap kecamatan. Program ini memiliki banyak dampak positif, mulai dari menciptakan talenta daerah hingga memperkuat gotong royong dan silaturahmi antar masyarakat,” pungkasnya. (**)