Cegah Radikalisme Dandim 1425 Jeneponto Sosialisasi Di Kampus STAI YAPNAS
Menurut Baharuddin Hafid, keberhasilan yang dicapai KPUD Jeneponto dalam Pemilihan Bupati dan Wakil Bupati Jeneponto, Pileg dan Pilpres secara serentak ini tidak terlepas dari dukungan TNI-Polri dan seluruh pihak yang terkait yang bahu membahu dan bekerja keras dalam mengawal pesta demokrasi yang kita gelar ini, terbukti tidak ada perselisihan sampai di Mahkamah Konstitusi (MK), pungkasnya.
Sementara itu Dandim 1425 Jeneponto Letkol Inf Irfan Amir dalam kesempatan tersebut menyampaikan ucapan terima kasih kepada Ketua STAI YAPNAS Jeneponto, para mahasiswa dan mahasiswa karena dapat Men-support kegiatan yang dilaksanakan oleh Kodim 1425 Jeneponto ini yakni kegiatan Sosialisasi Pembinaan Komsos Cegah Tangkal Radikalisme/Separatisme Kodim 1425 Jeneponto.
Letkol Inf Irfan Amir dalam kesempatan tersebut banyak memaparkan tentang bahaya radikalisme/separatisme.
Dandim 1425 Jeneponto juga mengupas pentahapan radikalisme, dinamika rekrutmen terorisme, ancaman persatuan dan kesatuan bangsa serta peran dan tugas TNI. (*)
–
Tinggalkan Balasan