PLN Bersama Lembaga Selamatkan Yaki Mengajak Masyarakat Selamatkan Satwa Endemik Monyet Hitam Sulawesi
Selama tiga tahun terakhir, kata Akhsin, PLN konsisten menyelamatkan Yaki dan habitatnya.
“Berbagai dukungan telah diberikan mulai dari penyediaan alat kesehatan di Pusat Penyelamatan Satwa (PPS) Tasikoki, sosialisasi di lokasi-lokasi strategis yang merupakan pusat keramaian Kota Bitung, penanaman pohon dan pembersihan pantai di lokasi habitat Yaki, penerapan prinsip ekowisata melalui pelatihan pramuwisata bagi masyarakat sekitar konservasi yang diberdayakan menjadi tour guide, patroli penghalauan Yaki, kampanye lindungi satwa liar melalui berbagai media, dan kegiatan lainnya guna menjalankan upaya pelestarian lingkungan yang berkelanjutan,” tutupnya.
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan