Di sisi lain, Pj Gubernur Sulsel, Prof Fadjry Djufry, berharap agar kekhawatiran PHRI Sulsel dapat diatasi.

“Pemprov dan Pemerintah Kota (Pemkot) nanti akan menyampaikan, sehingga pemerintah membuat mitigasi agar kegelisahan itu tidak terjadi,” ujar Prof Fadjry.

Prof Fadjry menambahkan, bahwa Sulsel memiliki potensi besar yang jika dikelola dengan baik, tentunya dapat meningkatkan tingkat hunian hotel. (*)