RAKYAT.NEWS, MAKASSAR – Bosowa Peduli menegaskan komitmennya untuk menyebarkan bantuan selama bulan Ramadan ke luar negeri. Kali ini, Bosowa Peduli telah menyediakan paket iftar di Palestina pada tanggal 13 Maret 2025.

Head of Bosowa Peduli, Hafit Timor Mas’ud mengungkapkan bahwa sebanyak 500 paket makanan iftar dibagikan di Gaza City dan diterima oleh 500 orang penerima manfaat.

Haift menambahkan, bahwa distribusi bantuan ini berhasil berkat dukungan dari keluarga Bosowa Peduli serta zakat dari Bosowa Education.

“Kita semua umat Islam prihatin dengan kondisi yang ada disana. untuk meringankan beban mereka, kita berusaha membagikan paket Iftar di Gaza Palestina,” kata Hafit.

Bosowa Peduli Bagikan 500 Paket Iftar di Gaza

WhatsApp Image 2025 03 16 at 01 43 50 (2)

Bosowa Peduli Bagikan 500 Paket Iftar di Gaza

Bosowa Peduli Bagikan 500 Paket Iftar di Gaza

Bosowa Peduli Bagikan 500 Paket Iftar di Gaza

 

YouTube player