Menteri Nusron Ungkap Rencana Tanah Terlantar Dikelola Danantara
06/05/2025 13:24
Sebelumnya, dalam Sidang Kabinet Paripurna, Presiden Prabowo Subianto meminta Nusron untuk meneliti kembali tanah negara yang telah diberikan izin HGU dan HGB kepada pihak lain yang masa berlakunya sudah habis.
Prabowo juga mengingatkan tentang banyaknya aset negara yang hilang tanpa jejak, diduga disembunyikan oleh oknum birokrat.
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan