Akademisi Unsa ini berharap dengan peringatan Hakordia dan HAM Internasional dapat menjadi pelajaran agar siapapun tidak terintimidasi terhadap lingkungan yang tidak jujur.

“Harapan saya ke depan, jangan terintimidasi terhadap lingkungan yang tidak jujur. Hukumlah yang harus intimidatif terhadap penyelewengan, bukan sebaliknya. Sehingga ini menjadi tugas bagi kita semua masyarakat Indonesia, terutama bagi mahasiswa yang belajar hukum,” harapnya.

Baca Juga : Akademisi Unsa Tanggapi Kasus Rudapaksa di Lutim

Pilihan Video