“Jadikan Indonesia sebagai bangsa yang bersatu, berdaulat, adil dan makmur untuk mewujudkan Indonesia yang Sejahtera dan Damai,” ungkap Kakanwil Liberti.

Peringatan upacara ini juga dihadiri para pejabat Forkompinda, Ketua DPRD Provinsi Sulsel, para perintis kemerdekaan, veteran, purnawirawan, generasi muda, mahasiswa dan pelajar serta Jajaran Instansi Vertikan lingkup Sulsel.

Baca Juga : Liberti Sitinjak Tegaskan Bekerja dan Berbuat Terbaik untuk Kemenkumham dan Negara