Ia mengatakan, dalam DMDI memiliki sejumlah program, mulai dari pendidikan, keagamaan hingga sektor sosial.

“Tahun depan insyaallah kita akan memberangkatkan putra-putri kita belajar ke Mesir untuk mengenyam pendidikan. Dibiayai full oleh DMDI,” tandasnya.