PLN Tanggap Atasi Gangguan Listrik Akibat Banjir di Makassar dan Maros
12/02/2025 13:07
Oleh : Redaksi
Kondisi tersebut tidak menyurutkan upaya petugas PLN dalam memastikan pasokan listrik masyarakat kembali lancar. Manager PLN Unit Layanan Pelanggan Maros, Anggih Prasetya, memastikan bahwa PLN berkomitmen untuk menyalakan kembali pasokan listrik apabila kondisi banjir sudah surut dan dinyatakan aman.
“Walau harus menerjang banjir, kami terus berpatroli memastikan kondisi banjir sudah surut. Tim kami telah bekerja tanpa henti sejak awal banjir untuk memulihkan pasokan listrik di daerah-daerah yang terdampak,” ujar Anggih.
Tim Redaksi
Andi Fatur Rezky
Editor

IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS
Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Terkait
Khusus Grand Opening cabang keempat ini, Ressty Aesthetic Clinic Rolling Hills memberikan promo 20 persen selama bulan April 2025 ini. “Kami
Dalam bidang bantuan hukum, Kanwil bekerja sama dengan 41 Organisasi Bantuan Hukum (OBH) terakreditasi untuk memberikan layanan gratis kepada
Dengan proyek ini, Kalla Lines tak hanya menegaskan posisinya sebagai pemain kunci di sektor mining logistics, tetapi juga memperkuat kontribusinya
“Sebagaimana ketika kami pertama kali membuka wahana gokart Drift.inc di kota Bandung, kami memiliki impian, Drift.inc kedepannya dapat
Selain itu, juga dilakukan perubahan Anggaran Dasar Perseroan untuk kepatuhan terhadap peraturan terbaru dari Otoritas Jasa Keuangan. Perseroan juga
Kejadian ini mendapat kecaman dari banyak pihak, utamanya dari para pegiat hak asasi manusia. Tindakan yang dialami H sangat bertentangan dengan
“Kami sangat bersyukur dan berterima kasih kepada LAZ Hadji Kalla dan LAZISMU yang telah menempuh perjalanan jauh untuk membantu warga kami.
Banyak netizen memuji keberaniannya mengungkap fakta, meski harus berhadapan dengan tekanan hukum dari brand besar. “Berani banget dok, salut gak
Terkini

As part of its broader strategy, Microsoft also plans to invest in research and development of digital products made in Indonesia. The company will

Indonesia Seeks Fair, Balanced Trade Deal as US Tariff Talks Advance
Rakyat News English
Both nations have agreed to a 60-day timeframe to finalize the ongoing negotiations. Talks are expected to progress over one to three rounds, with

Beyond trade, the talks have also focused on broader bilateral cooperation, particularly in human capital development. Indonesia expressed a strong

Sistem Buka-Tutup : Tingkatkan Hasil Tangkap Gurita Nelayan Langkai-Lanjukang
Rakyat News Makassar
Erwin menyampaikan hasil ini menunjukkan inisiatif masyarakat bermanfaat bagi kelestarian lingkungan dan meningkatkan perekonomian. Untuk itu ia
Khusus Grand Opening cabang keempat ini, Ressty Aesthetic Clinic Rolling Hills memberikan promo 20 persen selama bulan April 2025 ini. “Kami
Dengan hasil ini, kedua tim berbagi satu poin. Borneo FC berada di posisi 7, hanya terpaut satu pon dari PSM Makassar yang berada pada posisi 5

TK Islam Athirah Baruga Jadi Lokasi Studi Tiru 16 Lembaga di Pangkep
Rakyat News Edukasi
Salah satu peserta kunjungan juga memberikan kesan positif atas pengalaman yang diperoleh dari kegiatan ini. “Sangat bersyukur bisa mengikuti
“Silaturahmi itu sangat bermakna. Saya bertemu dengan anak dan cucu Pak JK yang sangat inspiratif. Hubungan baik ini menjadi bekal berharga dalam
“Paradigma baru transmigrasi adalah bottom up, jadi daerah yang membutuhkan transmigran bisa mengajukan ke Kementrans. Dan pasti kita dukung,”
Tinggalkan Balasan