Peran Tim Zona Integritas Dalam Membangun Birokrasi Bersih
Program WBK tidak hanya meningkatkan profesionalisme, tetapi juga melatih pegawai untuk lebih teliti dalam administrasi.
“Banyak hal yang bisa didapatkan di dalam kegiatan WBK ini. Tentunya mengajarkan kita untuk bekerja dalam rel tugas pokok dan fungsi. Selain itu mengajarkan kita ketelitian terhadap administrasi kita, utamanya verifikator, harus lebih cermat,” ucap Kepala Bagian Tata Usaha dan Umum Kanwil Ditjenpas Sulsel, Muhammad Ali.
“Jangan bosan mengingatkan teman-teman, baik Ketua ZI maupun verifikator di UPT. Ini kerja kewilayahan, jika satu unit terlambat, maka akan memengaruhi kinerja wilayah secara keseluruhan. Jadi semua 28 UPT juga harus rampung,” tutupnya.
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan