Diterjemahkan oleh Sigit Jatmiko, karya Bertrand Russel kini dapat dibaca dengan bahasa indonesia. Terdiri dari 3 buku dan beberapa bab mulai dari Filsafat Kuno, Filsafat Katolik, dan Modern.

Bagi anda yang ingin mempelajari bagaimana seorang filsuf dalam menghasilkan produk pikiran dari hasil abstraksi di setiap zamannya, maka salah satu buku yang dapat dibaca adalah Sejarah Filsafat Barat.

Buku ini menunjukkan bahwa seorang pemikir atau filsuf dengan produk pikirannya berkaitan dengan kondisi sosial kemasyarakatan dan perpolitikan pada masanya.

Baca Juga : 10 Rekomendasi Buku Hukum Pidana Terbaik Tahun 2021 yang Wajib Dibaca Mahasiswa Hukum

Pilihan Video