Jakarta, Rakyat News – Dewan Kerajinan Nasional Indonesia (Kriya Nusa) telah menggelar pentas pameran karajinan nusantara yang berlokasi di Balai Kartini, Jakarta. Kegiatan ini berlangsung dilaksanakan mulai pada hari ini Kamis, 12 September sampai 15 September 2019.

Pertunjukan dalam kegiatan pemeran tersebut dihadiri berbagai Provinsi, Kabupaten/Kota ikut bertanding dalam memeriahkan acara ini.

Diketahui bahwa perlombaan ini merupakan sebagai wujud kebersamaan dalam mementaskan dan memperlihatkan hasil karya masing – masing daerah.

Hj.Irma Andriani yang merupakan istri Bupati Takalar mengatakan bahwa dekranasda kabupaten takalar berhasil meloloskan pengrajin binaannya sebagai dekranasda Award 2019.”ucapnya lagi

“Ini merupakan sebuah kebanggaan dan kepatuhan yang telah dicetuskan oleh dekranasda dalam memberikan yang terbaik bagi Kabupaten Takalar khususnya masyarakat Takalar.

“Hj.Irma Andriani, kembali menuturkan ucapan terimakasih kepada semua pihak yang terlibat dalam mensukseskan kegiatan ini, berkat kerjasama yang baik berbagai pihak sehingga dekranasda kabupaten takalar mampu merebut piala dekranasda Award 2019.”ucapnya Hj.Irma Andriani selaku Istri Bupati Takalar. (R).

YouTube player