Musrenbang RPJPD Kabupaten Jeneponto, Dinilai Berbeda Dari Biasanya, Kok bisa?
29/04/2024 16:39
Berdasarkan gambar yang didapatkan, para peserta kemudian tampil mengungkapkan gagasannya, tak sedikit gagasan menarik dan brilian muncul dari peserta, diantaranya Jeneponto sebagai pusat pengembangan literasi digital Sulawesi Selatan, Jeneponto hebat dan modern, Jeneponto lokasi pelaksanaan event olahraga dan budaya nasional, Pertanian modern dan ramah lingkungan, dan ada satu mimpi dari perkumpulan penyandang disabilitas Indonesia, yakin Jeneponto daerah ramah disabilitas.
Kegiatan ditutup dengan Penanda tanganan kesepakatan hasil Musrenbang dan foto bersama. (*)
IKUTI BERITA LAINNYA DIGOOGLE NEWS
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan