“Tidak perlu lagi membawa bahan material yang begitu banyak, dan mengganggu arus lalu lintas,” bebernya.

Dalam pembukaan Bimtek SMKK, turut hadir Kepala Dinas PUPR Bulukumba, Rudy Ramlan, dan Kepala Subdirektorat Keamanan dan Keselamatan Konstruksi Ditjen Bina Konstruksi, Ir. Brawijaya, SE, M.Eng, IE, MSCE, Ph.D selaku narasumber.